Samapta Polres di Bantu Muspika Kecamatan Tanggul Giat Woro-woro Himbau dan Ajak Masyarakat Patuhi Prokes - KYSANEWS

Breaking

Definition List

Selamat datang di website KysaNews.Com

Minggu, 20 Juni 2021

Samapta Polres di Bantu Muspika Kecamatan Tanggul Giat Woro-woro Himbau dan Ajak Masyarakat Patuhi Prokes

Jember – Penyemprotan perfektan di area Alun-alun Kecamatan tanggul, selain Anggota SAMAPTA Polres Jember ikut hadir Muspika Kecamatan Tanggul untuk woro – woro kepada penjual dan pengunjung, Minggu (20/06/21).


Guna memutus mata rantai Covid 19 penyemprotan Perfektan dilakukan menyeluruh di pusat keramaian terutama tempat yang sering di buat tongkrongan, pukul 11.30 wib sampai selesai.


Hadir dalam kegiatan tersebut Kapolsek Tanggul Akp Akhmad Mustofa, Kapten Inf Suparno (Danramil Tanggul), Mudihartono (Camat Tanggul), Iptu Agus Yudi Kurniawan (KBO Samapta), serta anggota polsek Tanggul dan Satpol PP Tanggul.


Woro – woro dari Kapolsek Tanggul untuk menutup makanan atau minuman yang di display, supaya perfektan tidak mau ke makanan.


Kapolsek Tanggul Polres Jember menyampaikan, ” kita perlu iktiar dan berusaha bagaimana caranya menjaga 5M supaya Covid 19 tidak menyebar lagi, apalagi Tanggul dinyatakan Zona merah maka kedisiplinan terutama menggunakan masker wajib di gunakan, ” Pungkas Akhmad.


KBO SAMAPTA ikut menyampaikan, ” Penyemprotan Perfektan ini kami lakukan khusus Zona merah, ” Ujar Iptu Agus ketika ditemui awak media. (Romlah)

Pages