Kysanews.com, Lampung Barat - Bagi calon siswa atau siswi didik yang berniat masuk Sekolah Menengah Atas (SMA NEGERI 1 LIWA) tahun ajaran baru 2021-2022 berikut syarat pendaftaran menurut surat edaran yang telah di keluarkan secara resmi dari pihak sekolah Kamis, (4/6/2021).
Berikut jalur pendaftaran calon siswa didik baru.
50% Zonasi
30% Prestasi
5% Pindah Tugas
15% Afirmasi
Waktu Pendaftaran.
- Pendaftaran. 14-17Juni 2021
- Proses Seleksi Real Time.14-17Juni 2021
- Verifikasi Faktual Berkas. 18-22 Juni 2021
- Pengumuman Hasil Seleksi.23 Juni 2021
- Pendaftaran Ulang. 23-24Juni2021
- Masuk MPLS Kelas X(10) 7-9 Juli 2021
- Hari Pertama Masuk Sekolah12 Juli 2021
Syarat atau Berkas Pendaftar Yang di Siapkan.
- Poto Copy Ijazah atau Surat Keterangan Lulus.
- Kartu Keluarga Kedua Orang Tua.
- Titik Koordinat dan Tempat Tinggal Dari Google Maps.
- Pas Poto Bewarna.
- KIP/PKH/KIS/KKS/KPS.
- Surat Penugasan Dari Instansi Atau Lembaga.
- Bukti Prestasi.
- Surat Pertanggung Jawaban Orang Tua.
Tata Cara Pendaftaran.
- Calon peserta didik menyiapkan syarat pendaftaran.
- Calon peserta didik menyiapkan jalur pendaftaran dan upload file sesuai syarat pendaftaran.
- Mengunduh dan mencetak bukti hasil daftar.
Informasi lebih lanjut : www.sman1liwa.sch.id
(Herwanto).